Desain Web Open Source Gratis






Tutorial Desain Web - Apakah anda baru mengaktifkan sebuah account web hosting dan belum punya ide bagaimana membuat desain web gratis anda? Cobalah mengunjungi beberapa website di bawah ini yg menyediakan template atau desain web gratis:

Template web yg CSS gratis
    http://www.freecsstemplates.org/
   
Template web XHTML/CSS gratis, info web desain, dll.
    http://www.styleshout.com/
   
Desain web open source
    http://www.opendesigns.org/
   
Template web gratis
    http://www.templateworld.com/free_templates.html
   
Desain web open source
    http://www.oswd.org/

Tuk me-modifikasi  template dan desain web gratis tersebut agar sesuai keinginan anda, gunakan HTML editor. Kalau anda belum punya software editor HTML, gunakan NVU yg gratis  ( download di http://www.nvu.com ). Tuk megedit grafik-nya, anda bisa gunakan software yg gratis juga, GIMP = GNU Image Manipulation Program ( download di http://www.gimp.org ). Walaupun gratis, kemampuan GIMP tidak kalah yg kemampuan Adobe Photoshop.


Selamat berkreasi.

Sumber: blog.apenta.com

Info Terkait:

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Desain Web Open Source Gratis"

Posting Komentar