Alat Olahraga yang Membuat Anda 'Rajin' Berolahraga

Ini dia 5 alat olahraga yang praktis dan menarik :

* Twister
Gunakan alat olahraga ini secara teratur, 3-5 kali seminggu selama kurang lebih 20-30 menit. Latihan ini akan memperkuat otot jantung, memperlancar aliran darah, serta oksigen dalam tubuh. Selain itu latihan ini juga bisa mengencangkan otot paha, dan membentuk pinggang

* Dumbel 1/2kg

Alat olahraga ini sangat bagus untuk mengencangkan lengan. Desain dumbel yang ada sekarang memiliki model yang bervariasi, baik bentuk maupun ukuran yang bisa disesuaikan dengan berat yang kamu inginkan. Kalau tidak memiliki dumbel, DM Readers bisa juga memakai botol air mineral yang di isi dengan air atau pasir.

* Resistant Tube

Alat ini terbuat dari karet yang elastis, fungsinya untuk mengencangkan otot tangan dan lengan. Alat ini praktis sehingga bisa digunakan dengan keadaan santai.

* Skipping Rope

Alat olahraga ini bisa disebut juga sebagai alat lompat tali. Olahraga dengan menggunakan alat ini ternyata sangat baik untuk melatih otot jantung, serta mengencangkan otot kaki.

* Stability Ball

Bola ini berfungsi sebagai penyeimbang, selain itu bagus banget untuk melatih otot perut, mengencangkan paha, juga lengan. DM Readers bisa menjadikannya sebagai sparing patner saat berolahraga, tinggal diperlukan sedikit kreatifitas saat menggunakannya.

dmradio.wordpress.com

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

  • Tips Memakai Jilbab MuslimahPilih bahan jilbab yang ringan,nyaman,adem dan praktis, carilah di penjual jilbab atau jual jilbab online.Pilih model jilbab sesuai dengan b… Read More...
  • Alat Survey Theodolitetheodolite atau theodolit merupakan alat yang paling canggih di antara peralatan yang digunakan dalam survei. Pada dasarnya alat ini berupa … Read More...
  • Natural Makeup PengantinMake up bagi seorang wanita tentulah sangat penting dalam tiap kesempatan. Terlebih pada saat acara-acara penting, bahkan acara pernikahan. … Read More...
  • Rangka Atap Baja RinganKetika proses membangun rumah mulai masuk pada tahap pembuatan atap, maka anda perlu memilih material yang tepat.Ada banyak pilihan jenis ma… Read More...
  • Tips Ilmu Fotografi1. Penerangan yang fleksibel karena built in flash tidak dapat di gunakan pada semua situasi. Gunakan external flash, diffuser(membuat cahay… Read More...

0 Response to "Alat Olahraga yang Membuat Anda 'Rajin' Berolahraga"

Posting Komentar