Penjelasan Bagian Kitchen Set



Memasak adalah kegiatan yang menyenangkan untuk proses pengolahan makanan sampai makanan tersebut siap di hidangkan, bila desain dapurnya bagus biasanya orang semangat dan nyaman untuk melakukan aktifitas memasak didapur oleh karena itu perlu mendesain kitchen set yang bagus, kichen set memiliki 4 bagian pokok dalam desan ruangnya yang memegang peranan penting untuk kegiatan didapur, dan berikut adalah bagian-bagiannya:

1. Bagian Kabinet atas : kabinet yang digantung di dinding dengan memiliki standar kedalaman maksimal 40 cm.
2. Bagian kabinet bawah : kabinet bagian bawah yang memiliki standar kedalaman maksimal 60 cm dan diatasnya dilapisi dengan top table.
3. Bagian Top Table/Table Top : salah satu bagian kitchen set berupa lembaran papan dari material yang mudah dibersihkan dan berfungsi sebagai meja. bagian ini biasanya diletakkan diatas kabinet bawah.
4. Bagian Back panel : panel atau keramik dinding yang berada diantara kabinet atas dan kabinet bawah.

Demikian penjelasannya tentang bagian penting dari kitchen set semoga menambah pengetahuan anda, temukan info menarik tentang desain interior rumah minimalis



Temukan artikel terkait:   Tips Mengganti Keramik Yang Rusak

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Penjelasan Bagian Kitchen Set"

Posting Komentar