Cara Mengenal Handphone Bekas Kena Air

Ada beberapa tips tuk mengetahui handphone second anda pernah nyemplung air atau tidak.

1. Di stiker garansinya ada tulisan dengan spidol merah X-WD (eX Water Damage)


Dan di stiker imeinya biasanya juga ditulis pake spidol merah juga. Tapi ini hanya ada kalau kita
service handphone di konter resmi.


2. Periksa bagian baterai, di
handphone Sony Ericsson, pada bagian baterainya sebelah atas deket kuningnya itu biasanya ada stiker kecil berwarna putih. Kalau sudah pernah rusak nyemplung air, stiker ini jadi berwarna merah.


3. Cek fisik (kalau ini biasanya yang bisa teknisi
service handphone)


www.untukku.com

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Mengenal Handphone Bekas Kena Air"

Posting Komentar